|
PEKANBARUEXPRESS
|
![]() |
|||
| POPULAR YOUTUBE PILIHAN EDITOR | ||||
Editor : Rinalti Oesman | Penulis : PE*
PEKANBARU -- Kementerian Agama Republik Indonesia akan menggelar pemantauan hilal (rukyatulhilal) awal Syawal pada 9 April 2024, bertepatan dengan 29 Ramadan 1445 H. Pemantauan hilal awal Syawal 1445 H akan dilakukan di 120 lokasi se-Indonesia.
“Pemantauan hilal awal Syawal akan dilakukan di 120 lokasi di seluruh wilayah Indonesia,” ujar Dirjen Bimas Islam, Kamaruddin Amin, Selasa (2/4/2024).
Dirjen mengatakan, rukyatulhilal akan digelar Kanwil Kemenag dan Kemenag Kabupaten/Kota, bekerja sama dengan Pengadilan Agama, Ormas Islam serta instansi lain di daerah setempat.
Kasus SPPD Diduga Fiktif DPRD Riau Akan Digelar di Mabes Polri
DPRD dan Pemkab Pelalawan Gelar Rapat Paripurna Istimewa Peringati Hari Jadi ke-26, Teguhkan Semangat “Bersinergi Menuju Pelalawan Menawan”
Sidang Isbat penentuan awal Syawal 1445 H dilakukan dengan mempertimbangkan informasi awal dari perhitungan astronomis atau hisab, serta hasil konfirmasi lapangan melalui mekanisme pemantauan hilal.
Berikut daftar 120 lokasi rukyatul hilal awal Syawal 1445 H/2024 M: