POPULAR YOUTUBE PILIHAN EDITOR
Home Wanita

Jangan Merasa Bersalah Ketika Pasangan Berselingkuh, Lakukan Ini

Sabtu, 15 Januari 2022 | 22:45:44 WIB

Editor : red | Penulis : PE/CNN

Jangan Merasa Bersalah Ketika Pasangan Berselingkuh, Lakukan Ini
Ilustrasi: Perselingkuhan/ int

3. Jangan melibatkan anak
Ketika pernikahan sudah dikaruniai anak tapi pasangan tetap berselingkuh, jangan pernah libatkan anak dalam perkara yang tengah terjadi. Situasi harus tetap antara Anda dan pasangan.

"Jika tidak, itu membuat anak-anak terikat di mana mereka mungkin merasa harus memilih di antara Anda berdua," kata Jane Greer, pakar hubungan yang berbasis di New York, seperti dikutip Reader's Digest.

Pakar hubungan dan etiket yang berbasis di New York, April Masini menambahkan, agar menyampaikan informasi kepada anak-anak berdasarkan kebutuhan yang diperlukan dan memastikan bahwa mereka tahu bahwa Anda semua akan selamat dari situasi ini.

Baca :

"Mereka mungkin tahu Anda kecewa, tetapi mereka benar-benar perlu tahu bahwa mereka tidak akan kehilangan Anda," kata Masini, tidak peduli berapa pun usia mereka.

4. Jangan mengabaikan perselingkuhan
Mungkin Anda berpikir untuk mempertahankan pernikahan dengan cara mengabaikan perselingkuhan yang dilakukan pasangan. Jangan pernah lakukan ini.


Pilihan Editor
Berita Lainnya
hukum
Status Hukum Naik, Yaqut Terseret Kasus Korupsi Kuota Haji
Jumat, 9 Januari 2026 | 20:43:00 WIB
siak
Bupati Siak Rangkul Lawan Politiknya, Afni: Kami Sudah Move On
Jumat, 9 Januari 2026 | 12:49:00 WIB
Pasar
Wajah
Trump Nyentil, Clooney Pindah Warga Negara
Trump Nyentil, Clooney Pindah Warga Negara...
Sabtu, 3 Januari 2026 | 15:54:52 WIB
Artikel Popular
1
2
3
politikus
Jazuli: Nilai Undang Undang Pemilu Perlu Revisi
Jazuli: Nilai Undang Undang Pemilu Perlu...
Jumat, 3 Januari 2025 | 16:30:00 WIB
Politik
Bawaslu Kampar Berharap Lahir Kerjasama Kedua Pihak
Bawaslu Kampar Berharap Lahir Kerjasama Kedua...
Rabu, 15 Oktober 2025 | 23:50:18 WIB
Riau dan Gagalnya Mimpi Wisata
Riau dan Gagalnya Mimpi Wisata
Senin, 5 Mei 2025 | 11:59:34 WIB
Tradisi Unik yang Penuh Makna dan Keseruan
Tradisi Unik yang Penuh Makna dan Keseruan
Minggu, 16 Maret 2025 | 10:04:32 WIB
Bali Destinasi Wisata Nomor Satu di Asia-Pasifik
Bali Destinasi Wisata Nomor Satu di Asia-Pasifik
Kamis, 13 Maret 2025 | 11:56:04 WIB